Prediksi Bolivia vs Peru 26 Juni 2015
Prediksi Bolivia vs Peru, Bursa Taruhan Skor Bola Bolivia vs Peru, Prediksi Skor Bolivia vs Peru, Hasil Skor Akhir Bolivia vs Peru, Jadwal Bola Copa Amerika 26 Juni 2015 – Bolivia akan bertemu Peru dalam babak perempat final Copa Amerika yang akan berlangsungk pagi ini pertandingan antara kedua tim ini akan dilangsungkan diEstadio Municipal, Temuco, Jumat 26 Juni 2015 pada pkl 06:30 Wib.
Prediksi Bolivia vs Peru 26 Juni 2015 – Bolivia yang merupakan runner-up Grup A kali ini akan dihadapkan dengan Peru yang merupakan runner up Grup C di ajang Piala Amerika tahun ini, dan antara Bolivia dengan Peru sebelumnya sudah sering dipertemukan dengan lebih dominan mencatat hasil imbang, namun Peru memiliki keunggulan 1 kemenangan dari 5 pertemuan terakhir, Bolivia sendiri akhirnya sukses menjadi tim runner up grup A usai menahan imbang Meksiko, serta membungkam Ekuador, di laga terakhirnya sempat dipermalukan oleh Cili dengan skor telak 5 – 0.
Bolivia menelan kekalahan yang memalukan ketika melawan Tuan Rumah Chile dalam ajang Pertandingan Copa Amerika di Grup A dengan score telak 5 – 0 tanpa Jawab di Stadium Nacional Julio Martinez Pradanos , Sabtu (20/6) Pagi Wib , dengan kekalahan ini Bolivia tetap melangkah ke Perempat Final menemani Chile sebagai Runner Up di Grup A , dan untuk Chile sukses memuncaki Klasmen sementara di Grup A dan melangkah di Perempat Final Copa Amerika , Chile membuka Gol cepat yang tercipta di menit 3 lewat C.Aranguiz, di menit 37 lewat A.Sanchez ,di menit 79 lewat G.Medel , di menit 86 lewat R.Raldes yang melakukan gol bunuh diri dan menutup pertandingan dengan score 5 – 0 hingga pertandingan berakhir.
Sementara, Peru berambisi ingin mengulang lagi pencapaian empat tahun lalu saat lolos ke babak semifinal dan merengkuh juara ketiga, pelatih Peru, Ricardo Gareca, optimistis timnya bisa mencapai prestasi serupa. Apalagi, kata dia, skuat Peru sekarang banyak mengalami perkembangan, Peru baru memastikan lolos ke babak perempat final Copa America 2015 setelah bermain imbang 0-0 saat melawan Colombia di pertandingan terakhir Grup C. Peru kalah 1-2 saat menghadapi Brazil di laga pertama namun bisa mengalahkan Venezuela di pertandingan kedua. Peru menjadi runner-up Grup C dan hanya unggul produktivitas gol dari Colombia.
Prediksi Bolivia vs Peru
Head To Head Bolivia vs Peru :
16/10/13 Peru 1 – 1 Bolivia
13/10/12 Bolivia 1 – 1 Peru
06/09/11 Bolivia 0 – 0 Peru
03/09/11 Peru 2 – 2 Bolivia
15/10/09 Peru 1 – 0 Bolivia
Lima Laga Terakhir Bolivia :
20/06/15 Chile 5 – 0 Bolivia
16/06/15 Ecuador 2 – 3 Bolivia
13/06/15 Mexico 0 – 0 Bolivia
07/06/15 Argentina 5 – 0 Bolivia
19/11/14 Bolivia 3 – 2 Venezuela
Lima Laga Terakhir Peru :
22/06/15 Colombia 0 – 0 Peru
19/06/15 Peru 1 – 0 Venezuela
15/06/15 Brazil 2 – 1 Peru
04/06/15 Peru 1 – 1 Mexico
01/04/15 Peru 0 – 1 Venezuela
Prediksi Susunan Pemain Utama Bolivia vs Peru :
Bolivia : Quinonez, Morales, Edemir Rodriguez, Raldes, Coimbra, Chumacero, Smedberg-Dalence, Pedriel, Veizaga, Escobar, Moreno.
Peru : Gallese, Zambrano, Juan Vargas, Advincula, Ascues, Lobaton, Ballon, Cueva, Joel Sanchez, Guerrero, Pizarro.
Bursa Taruhan Bola Bolivia 0 : 1/4 Peru
Pasaran Bola Over/Under : 1/4
Prediksi Skor Akhir Bolivia vs Peru adalah Bolivia 1 – 0 Peru